Sekularisme mulai gempar sejak abad ke 15 SM yang dimana ada upaya pemisahan antara agama dan negara. Sebelumnya agama yang mengontrol negara. Namun, sejak abad ke 15 negara yang mengontrol agama. dengan Munculnya pemikiran humanisme yang berkembang di abad ke 17 dan mengganti semangat ajaran keagamaan bahwa kebenaran atau kebaikan-kebaikan tidak lagi bersumber dari nilai-nilai keagamaan. Manusia berangkat dari kajian kemanusiaannya mampu menciptakan nilai-nilai kebaikan tanpa harus melalui agama. Peran Tuhan dalam hal ini seakan tidak lagi bermakna dan perlu “dihilangkan” dari kehidupan manusia. Pada abad ke-19 beberapa pemikir beranggapan bahwa peran agama secara perlahan akan pudar dalam kehidupan manusia. Hal inilah yang disebut dengan sekularisasi. dalam hal ini, penulis akan menguraikan tentang pemahaman sekularisme milik Charles Taylor yang di dalam bukunya “A secular Age”. tentang pemahamannya perihal sekularisme. Charles Taylor lahir pada 5 November 1931 di Mentoral, Kanada. i